5 Cara Mengganti Format File PDF Ke Word Supaya Tidak Berantakan

admin

1. Menggunakan Word 2013 atau di Atasnya

Setiap laptop tentu memiliki software satu ini namun dengan versi berbeda sesuai dengan OS (operating system) yang pengembang sematkan. Perlu Anda ketahui yang dapat digunakan untuk mengubah PDF ke word adalah 2013 ke atas, karena di bawahnya belum tersedia.

  • Klik open other document
  • Pilih komputer, kemudian browse
  • Cari file PDF yang akan Anda rubah, kemudian klik open
  • Tunggu sampai prosesnya selesai, dan file siap Anda gunakan

2. Menggunakan Adobe Acrobat Pro

Adobe Acrobat Pro biasanya tersedia sebagai bawaan dari latop atau komputer Anda, jika belum ada silahkan mendowmloadnya, kemudian instal. Bagi para pengguna akan mendapatkan berbagai kemudahan salah satunya mengubah file PDF ke word, berkut caranya:

  • Jalankan aplikasi Adobe Acrobat Pro
  • Selanjutnya buka file PDF yang ingin Anda ubah menjadi word
  • Selanjutnya buka file, kemudian pilih save as other
  • Pilih ubah ke microsoft word, kemudian pillih word document atau word 97-2003
  • Proses akan selesai dalam waktu yang cepat

 3. Menggunakan Google Docs

Google menyediakan layanan gratis untuk membuat atau mengdit file salah satunya ayaitu Google Docs. Terdapat berbegaia keungulan dari platform tersebut seperti dapat menguplod PDF kemudian menyimpannya dengan berbagai format tanpa perlu riber, berikut langkah-langkahnya:

  • Buka software Google Docs, kemudian klik icon yang khuus untuk memilih file
  • Tunggu sampai keluar pop up yang menampilkan beberapa menu, pilih upload
  • Pilih file yang ingin Anda Konversi, setelah itu silahkan unduh
  • Jika sudah selesai, buka file tersebut
  • Anda akan dialihkan untuk melihat file yang sudah diupload melalui Google Docs
  • Selanjutnya pilih menu file, kemudian download As
  • Pilih microsoft word, dan tunggu prosesnya selesai

4. Menggunakan Website Konversi

Cara ini banyak mahasiswa pilih karena selain gratis juga memiliki bebrapa fitur unggulan yang memudahkan kinerjanya untuk mengubah file yang Anda inginkan. Ukuran yang bisa diupload cukup besar mencapai 5500 MB, berikut ini langkah-langkah memprosesnya:

  • Buka web Konversi online free
  • Pilih jenis file outut yang Anda inginkan, misalnya PDF to DOC atau DOC ke PDF
  • Klik browse dan pilih file PDF yang akan Anda Konversi
  • Selanjutnya silahkan pilih Konversi, dan tunggu prosesnya sampai selesai
  • Tunggu sampai muncul pop up untuk mendownload file PDF tersebut
  • Pilih OK untuk menyimpannya ke laptop

5. Menggunakan Apliasi UniPDF

Merupakan aplikasi dekstop yang dapat Anda fungsikan untuk mengubah file PDF ke word denagn mudah. Biasanya software ini bawaan dari laptop atau komputer, sehingga tidak [erlu mendownlodnya, berikut ulasannya:

  • Buka tab setting, pilih tipe doc
  • Setelah itu kembali ke home, pilih word
  • Klik add, dan cari file yang ingin Anda coba
  • Klik Konversi

Demikian penjelasan terkait Konversi PDF to Word yang dapat memudahkan Anda dalam mengerjakan tugas serta membuat tamilan file tersebut tidak tercak lagi.

Sebelumnya pastikan data tersebut tidak terkunci jika milik orang lain.

Also Read

Bagikan:

Tinggalkan komentar